- Ketua DPD KNPI Sumenep: Persatuan Pemuda Bukan Sekadar Kata, Tapi Gerak Nyata
- Semangat Pemuda Tercermin di Kain Batik Canteng Koneng
- Ajang Kalijaga Arabic Fest 2025 Se-ASEAN, Muzakki Harumkan Puncak Darus Salam
- Ada Elit Politik yang Jadi Beking Perkara Rokok Ilegal di Madura
- HIMAKSI UNIBA Madura Gelar Stadium General, Tekankan Profesional Auditor Di Era Digital
- Rumah Kebangsaan Jatim Tanamkan Nilai Nasionalisme Lewat Perkemahan Kader Bangsa 2025
- Demo Jilid II GMNI Sumenep Ke BPN
- Antusiasme Tinggi, Jamaah ABJ Tour dan Travel Terus Bertambah
- Pengurus PMII UNIBA Dilantik, Rektor: UNIBA Besar karena PMII
- Didik Haryanto Tekankan Peran Anak Muda dalam Melestarikan Batik Sumenep
Semangat Pemuda Tercermin di Kain Batik Canteng Koneng

Keterangan Gambar : Owner Batik Tulis Canteng Koneng saat mendesain batik
Sumenep, Momentum Sumpah Pemuda menjadi pengingat bagi generasi bangsa untuk terus mencintai dan menjaga identitas Indonesia.
Semangat itu juga terasa di tangan para pengrajin Batik Tulis Canteng Koneng Sumenep, yang setiap hari menorehkan karya dengan ketelatenan dan rasa bangga pada budaya sendiri.
Didik Haryanto, pemilik Batik Tulis Canteng Koneng, mengatakan bahwa nilai-nilai Sumpah Pemuda tercermin dalam proses membatik.
Baca Lainnya :
- Rumah Kebangsaan Jatim Tanamkan Nilai Nasionalisme Lewat Perkemahan Kader Bangsa 20250
- Antusiasme Tinggi, Jamaah ABJ Tour dan Travel Terus Bertambah0
- Didik Haryanto Tekankan Peran Anak Muda dalam Melestarikan Batik Sumenep0
- Mengurai Polemik Seismik Migas di Kangean, Benarkah Ada Aktor di Balik Gejolak?0
- BEM-KM UNIBA Madura Bawa Tuntutan Isu Lokal Ke Nasional0
Menurutnya, persatuan, ketekunan, dan rasa cinta tanah air adalah bagian dari jiwa seorang pembatik.
“Membatik itu tidak sekadar membuat kain, tapi menjaga warisan dan identitas bangsa,” ujarnya. Selasa, (28/10/25)
Melalui batik yang dihasilkan, Canteng Koneng ingin menunjukkan bahwa karya tradisional masih relevan di tengah perkembangan zaman.
Motif-motifnya yang khas Sumenep menjadi simbol kebanggaan daerah, sekaligus bukti bahwa semangat Sumpah Pemuda bisa dihidupkan lewat kerja dan karya nyata.
Di tengah arus modernisasi, Batik Tulis Canteng Koneng hadir sebagai pengingat bahwa cinta tanah air tidak harus diwujudkan lewat hal besar,
tapi bisa dimulai dari yang sederhana, seperti menjaga budaya, dan terus berkarya untuk Indonesia.









